7 Daftar Media Nasional Terpercaya untuk Press Release

blank
daftar media nasional terpercaya
daftar media nasional terpercaya

Daftar Media Nasional Terpercaya – Sebelum mengetahui media yang terpercaya untuk melakukan Press Release, akan lebih baik jika kita mengingat kembali apa itu Press Release. Apakah kalian sudah ingat arti kata dari Press Release?

Press Release disebut juga sebagai siaran pers, yakni sebuah rekaman maupun tulisan yang berupa informasi yang ditujukan oleh media massa dengan bertujuan memberikan sebuah informasi kepada publik. Melakukan Press Release Anda tentu harus memilih media yang profesional dan terpercaya.

Anda  ingin melakukan Press Release? Cari tahudaftar media nasional terpercaya untuk Press Release yang ada di bawah ini.

Baca juga : 5+ Ciri Penyedia Jasa Press release Terpercaya

daftar media nasional terpercaya

Beberapa Daftar media nasional untuk Press Release

Ingin melakukan Press Release? Anda harus tahudaftar media untuk Press Release yang bisa Anda pilih dan digunakan.

  • Perusahaan Kompas

Siapa yang tidak mengenal dengan salah satu perusahaan media surat kabar terpercaya satu ini. Kompas.  Kompas merupakan salah satu perusahaan yang mendapatkan verifikasi pers. Anda bisa memilih perusahaan Kompas  sebagaidaftar media nasional terpercaya untuk Press Release

  •  Perusahaan Media IndonesiaÂ

Media Indonesia adalah sebuah perusahaan surat kabar yang diterbitkan di kota Jakarta.  Sama halnya dengan perusahaan Kompas, Media Indonesia pun salah satu perusahaan yang terverifikasi pers.

 Dengan adanya verifikasi pers dari pemerintahan Indonesia membuktikan bahwa Media Indonesia adalah salah satudaftar media nasional terpercaya untuk Press Release.

  • Perusahaan Republika

Republika adalah sebuah perusahaan koran nasional. Kelahiran perusahaan Republika yakni didirikan oleh komunitas Muslim yang ditujukan kepada publik Indonesia.  Perusahaan koran Republika sendiri berada di bawah naungan perusahaan PT Abdi Bangsa.Â

Visi misi yang dimiliki oleh perusahaan Republika tidak ada perubahan dari masa ke masa, sekalipun kepemilikan perusahaan tersebut berganti. Oleh sebab itu, Anda bisa memilih perusahaan Republika sebagai salah satudaftar media nasional terpercaya untuk Press Release.

Bagaimana? Tertarik dengan perusahaan Republika?

Baca juga : Jasa Press Release

  • Perusahaan Pikiran Rakyat

Perusahaan Pikiran Rakyat Bandung berdiri dan berkembang di kota Bandung mulai dari tanggal 24 maret tahun 1966. Seperti nama perusahaannya, Pikiran Rakyat memiliki slogan yang berbunyi ‘dari rakyat, oleh rakyat, untuk rakyat’.

Perusahaan Pikiran Rakyat sudah mendapati verifikasi pers dari pemerintahan Indonesia, ini satu alasan untuk Anda menjadikannya sebagai salah satumedia nasional terpercaya untuk Press Release.

  • Perusahaan Suara Merdeka

Suara Merdeka yakni salah satu perusahaan penerbit surat kabar. Perusahaan Suara Merdeka berdiri di  Jawa Tengah, tepatnya di kota semarang. Suara Merdeka ialah perusahaan terbesar yang ada di Jawa Tengah, tak tanggung-tanggung Suara Merdeka sudah mendapatkan verifikasi pers dari pemerintahan secara langsung.Â

Perusahaan Suara Merdeka merupakandaftar media nasional terpercaya untuk Press Release. Anda bisa menggunakan jasa yang ditawarkan oleh suara merdeka.

Nah itulah limadaftar media nasional terpercaya untuk Press Release beserta dengan penjelasannya.

Anda ingin melakukan press release ke media nasional dan terpercaya? Gunakan jasa casakreatif.com saja. Layanan yang diberikan akan memudahkan Anda untuk melakukan Press Release di media nasional terpercaya. Langsung hubungi saja jasa casakreatif.com sekarang juga. Anda tidak perlu ragu dengan layanan yang diberikan oleh casakreatif.com

Nah, bagi Anda yang kesulitan dalam mengirimkan artikel ke berbagai media nasional. Ada baiknya Anda menggunakan jasa kirim artikel media nasional yang terpercaya. Seperti Casa Kreatif ini, yang selalu berupaya agar setiap artikel yang Anda pesan, bisa selalu berada di urutan teratas mesin penelusuran.

Anda bisa berkonsultasi dulu dengan admin kami di 08812020888

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *